Kata Kata Mutiara Islami tentang Cinta ,Motivasi sekaligus Renungan ini diharapkan bisa menjadi penyejuk hati dalam suasana Romantis di kehidupan insan muda sekalian umat muslim dan muslimah. Kumpulan Kata Mutiara Terbaru yang di inspirasi dari realita kehidupan di zaman sekarang ini, menurut kakek cangkul sebagai Admin di ceritakatacinta.blogspot.com ini sangatlah butuh sesuatu sebagai penyejuk hati dan kalbu Anda semua.
Tentu kita tak ingin jika sebuah Cinta menjadi prahara dan dilema belaka yang berujung Rasa Kecewa , Cinta dan Kasih Sayang selalu kita dambakan mendapat ridho Alloh SWT dan juga Restu Kedua orang tua masing masing pasangan.
Layaknya Kekasih atau pacar yang romantis .Kata Mutiara Islami yang paling bijak di hari ini akan saya tuliskan dalam butiran bait-bait indah sepanjang masa di tahun terbaru. Silahkan insan muda pilih , manakah kata kata terbaik yang yakin dapat membuat suasana bertambah SAKRAL.
Layaknya Kekasih atau pacar yang romantis .Kata Mutiara Islami yang paling bijak di hari ini akan saya tuliskan dalam butiran bait-bait indah sepanjang masa di tahun terbaru. Silahkan insan muda pilih , manakah kata kata terbaik yang yakin dapat membuat suasana bertambah SAKRAL.
"KUMPULAN KATA MUTIARA CINTA ISLAMI"
Kata-Kata Mutiara Cinta Islami |
Menikahi wanita atau pria karena kecantikannya atau ketampanannya sama seperti membeli rumah karena lapisan catnya. Harta milik yang paling berharga bagi seorang pria di dunia ini adalah hati seorang wanita.“Sesungguhnya Allah mencintai hamba yang banyak berdoa. Oleh karena itu, berdoalah pada waktu ashar hingga matahari terbit, karena pada waktu itu pintu-pintu langit terbuka, rezeki-rezeki dibagikan dan hajat-hajat penting dikabulkan”Berilah cinta tanpa meminta balasan dan kita akan menemukan cinta yang jauh lebih indah.Cinta Berpijak pada Perasaan Sekaligus Akal Sehat.Ada apa dengan cinta?Jawabnya : ada energi.Muaranya, produktivitas, optimalisasi potensi.Tentu saja yang kita usahakan adalah cinta positif, sehingga produktivitas yang tercetak adalah produktivitas yang positif pula.“Ketika Allah menciptakan akal, Ia berfirman kepadanya: “Kemarilah!” Ia pun menghadap. Ia berfirman kembali: “Mundurlah!” Ia pun mundur. Kemudian Ia berfirman: “Demi kemuliaan dan keagungan-Ku, Aku tidak pernah menciptakan makhluk yang lebih Kucintai darimu, dan Aku tidak akan menyempurnakanmu kecuali bagi orang yang Kucintai. Semua perintah, larangan, siksa dan pahala-Ku tertuju kepadamu”.Cinta membutuhkan prosesCinta itu tumbuh dan berkembang dan merupakan emosi yang kompleks.Untuk tumbuh dan berkembang, cinta membutuhkan waktu.Perbanyaklah kamu mengingat mati, karena hal itu bisa membersihkan dosa dan menyebabkan kamu zuhud atau tidak cinta kepada dunia.(Rasulullah)Mulailah sekarang, mulailah di mana kamu berada sekarang dengan apa adanya.Jangan pernah pikirkan kenapa kita memilih seseorang untuk dicintai,tapi sadarilah bahwa cintalah yang memilih kita untuk mencintainya
Kata-Kata ibarat air sungai yang perlahan mengalirkan kesejukan lewat tatapan bola mata kita sendiri. Meski ada kalanya untaian bait romantisme yang tergulir ke telinga Anda terbisikkan dari seorang kekasih tercinta yang tidak kita sadari, bahwa ialah sesorang yang kelak akan menjadi cinta sejati kita di kemudaian hari. Demikianlah para pengunjug setia ceritakatacinta.blogspot.com dimanapun anda berada, pokok bahasan kita di malam jum'at ini tentang Kata-Kata Mutiara Islami . Semoga bisa menjadi landasan dan pola fikir kita saat ini. Terima kasih dan Wassallam ......